Telaga Indah Gambuhan: Lokasi, Rute, dan Harga Tiket

Telaga Indah Gambuhan Harga Tiket: Rp3.000 Jam Buka: 24 Jam No. Telepon: Alamat: Gambuhan, Pulosari, Pemalang, Jawa Tengah, Indonesia, 52355.

Telaga Indah Gambuhan – Pemalang merupakan daerah yang memiliki banyak destinasi wisatam, mulai dari wisata kuliner, budaya, hingga wisata alam. Salah satu tempat wisata pemalang yang memiliki pemandangan asri namun tidak dikenakan biaya tiket masuk yaitu Telaga Indah Gambuhan.

Telagah Indah Pemalang merupakan wisata yang masih sangat asri serta belum terkena campur tangan manusia. Wisata alam pemalang ini sangat cocok untuk berburu foto maupun hanya sekedar bersantai bersama teman-teman.

Telaga Indah Gambuhan: Lokasi, Rute, dan Harga Tiket
Pemandangan sekitar telaga (Image Source: Instagram)

Potensi wisata yang satu ini sangat besar, mengingat dimana setiap hari banyak orang-orang yang bersantai ditempat ini. Meningat tempat ini berbau mistis, wisatawan yang berkunjung garus menjaga kesopanan serta omonganya.

Baca Juga: Curug Bengkawah: Lokasi, Rute, dan Harga Tiket

Lokasi Telaga Indah Gambuhan

Alamat Telaga Indah Gambuhan berada di Desa Gambuhan, Kec. Pulosari, Kab. Pemalang, Jawa Tengah. Untuk menuju kawasan telaga indah gambuhan pemalang dibutuhkan waktu kurang lebih 1 jam perjalanan dari pusat kota Pemalang.

Rute Menuju Telaga Indah Gambuhan

Bagi wisatawan yang sedang berada di pusat Kota Pemalang dapat menggunakan rute berikut ini. Pertama, arahkan kendaraan anda menuju Jl Randudongkal – Pemalang.

Selanjutnya menuju Jl Raya Semingkir dan Jl Raya Kecepit. Perjalanan dilanjutkan dengan melalui Jl Raya Mejagong dan Jl Raya Moga – Guci ke Kukusan hingga tiba di lokasi wisata. Bagi anda yang kesulitan menemukan lokasinya bisa bertanya masyarakat setempat atau Goggle Maps.

Baca Juga: Wisata Prabalintang Danansari: Lokasi, Rute, dan Harga Tiket

Tiket Masuk Telaga Indah Gambuhan

Wisatawan yang akan memasuki telaga indah gambuhan pemalang akan dikenakan biaya tiket masuk sebesar Rp3.000 per orang. Harga yang sangat murah untuk menikmati keindahan alam yang masih asri.
HARGA TIKET TELAGA INDAH GAMBUHAN
Harga Tiket Masuk (HTM) Rp 3.000
Parkir Motor Rp 2.000
Parkir Mobil Rp 5.000

Fasilitas Telaga Gambuhan Pemalang

Tempat ini sebenarnya memiliki potensi wisata yang cukup besar, kedepanya pemerintah terkait bisa menambahkan beberapa fasilitas seperti kursi, meja, wahana permainan, dan lainya.

Jam Oprasional

Objek wisata Telaga Indah Gambuhan Pemalang buka setiap hari Senin – Minggu selama 24 jam.

Daya Tarik Telaga Indah Gambuhan

Telaga ini merupakan wisata alam yang berada di lereng Gunung Slamet menyimpan banyak sekali pesona alam yang masih asri. Telaga ini berada di atas lahan seluas 2,5 hektare, dengan panorama alam yang indah diharapkan menjadi potensi wisata yang bisa meningkatkan perekonomian masyarakat setempat.

Selain itu, telaga ini juga dimanfaatkan masyarakat untuk kebutuhan pertanian sebagai sumber pengairan untuk perkebunan mereka. Sepanjang perjalanan, anda akan melihat pekebunan warga yang di rawat dengan baik. Ladang hijau yang dapat menyegarkan pikiran menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan yang berkunjung.

Wisata Dekat Telaga Indah Gambuhan

Bukit Kukusan

Bukit Kukusan merupakan perbukitan yang berada di Pemalang. Bukit ini memiliki ketinggian sekitar 966 Mdpl, serta spot foto yang menarik dengan latar belakang pemandangan alam setempat seperti Gunung Slamet dan persawahan miliki warga.

Alamat Bukit Kukusan berada di Desa Gambuhan, Kec. Pulosari, Pemalang, Jawa Tengah.

Curug Maratangga

Curug Maratangga merupakan salah satu wisata air terjun pemalang. Air terjun ini memiliki ketinggian  7 meter. Wisatawan dapat bermain air disekitar air terjun, sebelum tiba di air terjun, pengunjung harus berjalan kaki terlebih dahulu sejauh 300 meter.

Alamat Curug Maratangga berada di Desa Sima, Kec. Moga, Pemalang, Jawa Tengah.

Penutup
Berikut diatas merupakan artikel dari yanacircle.com tentang wisata telaga indah gambuhan pemalang. Anda juga bisa menyambangi tempat wisata pemalang lainya yang tak kalah indah.

Informasi Penting: Harga tiket masuk dapat berubah setiap waktu terutama saat musim liburan hari besar. Oleh sebab itu dapatkan informasi lebih lanjut dari situs resmi wisata.

Posted

in

by

Tags:

Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *